PELAKSANAAN HAZARDS IDENTIFICATION RISK ASSESMENT AND DETERMINANT CONTROL

HIRADC adalah singkatan dari Hazards Identification, Risk Assessment and Determinant Controls  atau IBPR (Identifikasi Bahaya, Penilaian, dan  Pengendalian Resiko).

Potensi bahaya yang selanjutnya dapat disebut Hazard terdapat hampir di setiap tempat dimana dilakukan suatu aktivitas, baik di rumah, di jalan, maupun di tempat kerja. Apabila hazard tersebut tidak dikendalikan dengan tepat akan dapat menyebabkan kelelahan, sakit, cedera, dan bahkan kecelakaan yang serius.

Dalam UU No.1 Tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja, pengurus perusahaan mempunyai kewajiban untuk menyediakan tempat kerja yang memenuhi syarat keselamatan dan kesehatan.

 Sedangkan tenaga kerja mempunyai kewajiban untuk mematuhi setiap syarat keselamatan dan kesehatan yang ditetapkan baginya. Syarat-syarat keselamatan dan kesehatan sesuai Undang-Undang Keselamatan Kerja tersebut antara lain untuk mencegah dan mengurangi kecelakaan, mencegah dan mengendalikan timbulnya penyakit akibat kerja, mencegah dan mengendalikan pencemaran udara serta menyediakan penerangan dan mikroklimat sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Tanggal 27 aguatus 2020 dengan di pandu oleh Moderator cantik Eva dan Nara sumber yang luarbiasa bapak H.Terubus S.Kep.NS.,M,kkk PT.Cipta Mandala indonesia dapat melaksanakan Pembekalan IBPR-HIRADC  secara online via zoom.

Kegiatan pembekalan yang di laksanakan diharapkan dapat membawa dampak yang besar dalam dunia industry khususnya dunia pertambangan, dan mampu menekan angka kecelakaan sampai mencapai ZERO RISK.

Salam Safety , Maju Pertambangan Indonesia 

Program Blended Training “Operator Forklift”

Persyaratan :

  • Berbadan sehat 
  • Minimal mengoperasikan Forklift 1 tahun
  • Fotocopy ijasah Min.pendidikan SLTP
  • Fotocopy KTP
  • Pas foto berwarna 4×6 & 3×3 (3 Lembar) Background merah
  • Surat pernyataan menyetujui Training Online

Fasilitas 

  • Sertifikat dari Kemnaker RI
  • Surat Ijin Operator (SIO) dan buku kerja
  • Modul pelatihan dalam bentuk softcopy

Investasi : Rp.4.000.000,-

Jadwal pelaksanaan :

08 – 11 agustus 2020

Program Blended Training “K3 Penanggulangan Kebakaran” KELAS D

Persyaratan :

  • Scan surat keterangan dari perusahaan bagi yang sudah bekerja
  • Scan KTP & ijasah Min.pendidikan D3 semua jurusan 
  •  Scan surat keterangan sehat 
  • Pas foto berwarna 4×6 & 3×3 (3 Lembar) Background merah

Fasilitas 

  • Sertifikat dari Kemnaker RI
  • Modul pelatihan dalam bentuk softcopy
  • Pemakaian peralatan untuk praktek pemadam kebakaran

Investasi : Rp.4.500.000,-

Jadwal pelaksanaan : 

  • 01-04 September 2020
  • 15-18 September 2020

PEMBEKALAN DAN UJI KOMPETENSI POP,POM & POU (BATCH III,IV,V)

Kegiatan pertambangan merupakan bagian yang tidak terpisahakan dari sistem yang semestinya memiliki rangkaian dan prosedur terbaik dalam pelaksanaannya. Prosedur dan rangkaian sistem ini menunjang untuk visi dari pertambangan yaitu good mining practice.

Good mining practice meliputi: Keekonomian, Keselamatan, Terpeliharanya lingkungan, dan Peningkatan kesejahteraan. Prosedur dan rangkaian sistem ini akan berpengaruh terhadap pelaksanaan kegiatan pertambangan.

Banyaknya kejadian berhubungan dengan keselamatan di dunia pertambangan menjadi suatu bentuk usaha peningkatan standar pemahaman kerja pertambangan.

Sebagai bentuk usaha kontribusi dalam peningkatan standar pemahaman kerja tersebut maka PT.CIPTA MANDALA INDONESIA  melaksanakan kegiatan Pembekalan dan Sertifikasi POP/POM/POU.

Kegiatan dilaksanakan di secara virtual dengan aplikasi ZOOM 

Mari wujudkan dunia pertambangan lebih baik, menuju profesionalisme kerja tambang

Persayaratan peserta:

  1. Mengisi Folmulir APL 01 & APL 02 
  2. Salin SK Pengangkatan Terakhir.
  3. Salin Ijasah Terakhir 
  4. CuriCulum Vitae (CV)
  5. Surat Penugasan Mengikuti Uji Kompetensi POP yang ditandatangani Oleh KTT / PJO / HRD
  6. Uraian pekerjaan Terkini (Jobdesk)
  7. Salin KTP Terkini 
  8. Foto 3 x 4 Sebanyak 5 Lembar Backgroun Merah dan berpakaian Rapi.
  9. Khusus Expatriat Surat Ijin Bekerja dari Kementrian ketenagakerjaan, Kementrian Energi dan Sumber daya mineral Republik Indonesia.
  10. Fotokopi Sertifikat POP (Peserta POM)
  11. Fotokopi Sertifikat POP & POM (Peserta POU)

Dokumen yang Wajib di lengkapi peserta: 

  1. Bukti-bukti kerja (minimal 2 tahun): Inspeksi, Safety talk, Shift Report, Sosialisasi SOP & Insiden Report Tingkat 1.
  2. Bukti Pelatihan Atau Sertifikat Terkait Keslamatan Kerja Pertambangan dan Lingkungan Pertambangan.
  3. Izin Kerja yang Sudah di isi: Ijin Kerja Khusus Atau, Ijin Kerja Ruang Terbatas atau, Ijin kerja panggalian dll.
  4. Pengamanan Perekaman Absensi Notulen dan Laporan Tindak lanjut.

Fasilitas:

  • Sertifikasi BNSP tepat 5 Tahun 
  • Kartu Lisensi BNSP
  • Modul pelatihan, kepmen 1827 k30 MEM 2018 dan Permen 26 Tahun 2018 (Softcopy)
  • Training Kit, tas dan kemeja 
  • Sertifikat Sementara PT.Cipta Mandala Indonesia 

Jadwal Pelaksanaan: 

  1. Bacth III (07-09 September 2020)
  2. Bacth IV (14-16 September 2020)
  3. Bacth V (28-30 September 2020)

Investasi:

  • POP  : Rp.4.500.000, –
  • POM : Rp.6.000.000, –
  • POU  : Rp.8.000.000, –